Mengatasi File CorelDRAW (.cdr) yang tidak bisa dibuka di Versi lebih rendah Misalnya gambar yg dibuat menggunakan CorelDRAW versi X6 tidak bisa dibuka dg CorelDRAW versi X4, X3, 12, 11, 10 dst, sering kita bekerja dengan Software "CorelDRAW" (berbayar) kalao anda tidak merasa beli kok punya software tsb. berarti Software tersebut bajakan, karena harga Software tersebut bisa seharga komputer atau laptop nya, kalao mau cari tau harganya coba buka websitenya, atau penjual Software asli, tapi ada beberapa cara Trik supaya file tsb bisa dibuka dimana-mana :
- 1. Sewaktu kita bekerja dengan CorelDRAW selalu menyimpan (save) hasil karya kita ke versi serendah mungkin misalnya versi 10, 9, 8, 7, dengan demikian file CorelDRAW kita bisa dibuka di CorelDRAW serendah versi yg kita simpan (save) tsb. Caranya sewaktu kita Menyimpan (save) melalui menu "File" klik "Save As" dan akan keluar Dialog box seperti gambar dibawah ini (jangan perhatikan dulu keterangan "balon kuning")
- isi nama file
- klik segi tiga kecil yg ada tulisan version, akan keluar roll down disitu ada pilihan dari versi tertinggi CorelDRAW yg kita pakai saat ini sampai CorelDRAW yg serendah mungkin, nah pilih dan klik versi yg kita pilih serendah mungkin
- klik Save
Cara lain sbb:
- 2. Lihat lagi gambar diatas, kalau tadi lihat gambar dibawah,
* kalau tdk bisa dibuka melalui menu open, dicoba dg menu import.
- 3. cara lain adalah melalui convert online *gratis :
http://www.filespazz.com (khusus menurunkan versi CorelDRAW) via e-mail
http://www.online-convert.com (merubah dari .cdr jadi .jpg, /.svg, /.pdf, /.png dlllll.
Mengubah File .cdr jadi .pdf caranya > dari corelDRAW klik menu File > klik PUBLISH > TO PDF
Mengubah File .cdr jadi .pdf caranya > dari corelDRAW klik menu File > klik PUBLISH > TO PDF
* tambahan tip, file kita harus sudah tidak menggunakan obyek yg bersifat clip art. (disediakan dr software) ---spt: *font (hurup) sudah di convert to curve (ctrl q) atau melalui menu > 'convert to curve"
utuk melakukan ini obyek harus sudah ungroup all (ctr shift u)
-obyek lainya adalah spt kotak, lingkaran, bintang, dan yg sejenisnya itu harus di "convert to curve"
-obyek yg menggunakan effect spt: shadow (dibreak apart), power clip ganti dengan >(trim), efect envelope, prespectife, extrud dan yg sejenisnya (dibreak apart >"ctrl k") efect text to path >(ctrl q) dan lain sbagainya (untuk masalah convert mengconvert ini perlu pembahasan khusus, bisa kirim e-mail (alamat e-mail ada di bawah judul)
intinya semua obyek harus berbentuk vector (layaknya gambar tangan)
apa bila menempelkan obyek gambar .jpg atau bitmap dan sejenis, gambar aslinya besar jangan di resize dengan drag sudut2, tapi di eksport dulu ke ukuran yg mendekati ukuran yg mau ditempel, sehingga file tdk terlalu besar karena biasanya file vector yang mengandung gambar (image) besar sering eror atau kalau dibuka di corelDRAW dengan komputer berkecepatan rendah sering malah menutup sendiri, dan mendesain tidak perlu seukuran aslinya bisa disekala dalam ukuran milimeter seumpama desain untuk ukuran 6 meter X 1 meter bisa dibuat 600 mm X 100 mm semoga bermanfaat. apabila masih blm lengkap kirimkan masukan, utk saya carikan pemecahannya, karena kalau tidak pas menghadapi masalah tidak berpikir pula pemecahannya.
terima kasih